Sudah pasti, banyak sekali masyarakat yang mengenal akan group band Indonesia bernama geisha. Group band Geisha memang sudah banyak memiliki lagu berkualitas yang beraliran pop. Geisha sendiri di bawah naungan rekaman Indonesia bernama Musica Studios resmi merilis lagu terbaru tersebut. Lagu ini berjudul “ Kering Air Mataku” dan sudah mulai tersedia di seluruh digital streaming platform.
Menariknya, geisha memang mengeluarkan lagu baru bersama dengan formasi yang baru. Tentu hal ini tidak diinginkan oleh banyak masyarakat yang mengenalnya. Koprah dari Geisha sendiri sduah banyak disukai oleh masyarakat. Namun, perbedaan formasi ini berbeda dari yang sebelumnya. Jika sebelumnya, group band Geisha memiliki vokalis berupa momo. Maka untuk saat ini sudah berubah menjadi Regina Poetiray.
Vokalis barunya, ini merupakan jebolan dari ajang pencarian bakat pada salah satu televisi nasional. Group band ini atur dengan vokalisnya yang bernama Roby Satria. Pada bulan sebelumnya, memang sudah banyak beredar isu mengenai keluarnya vokalis momo Geisha. Akhirnya, memang benar mengenai rumor yang beredar kala itu. Tentu, formasi yang baru diharapkan membawa angin segar untuk geisha terlebih pada industri musik tanah air.
Kualitas suara yang dihasilkan dari Regina memang mirip dengan momo Geisha sebelumya. Tentu suara yang seperti ini sudah sangat melekat pada hati semua fansnya. Sosok Regina Poetriray sendiri diharapkan dapat mengantikan wanita cantik yang sebelumnya pernah mengisi beberapa lagu dari Geisha. Regina sendiri memang mengaku sangat senang dapat bergabung dengan Geisha meskipun harus mengantikan momo.
Basis penggemar dari geisha sendiri sudah sangatlah banyak dan tersebar di seluruh Indonesia. Terlebih, lagu-lagu yang memberikan nilai percintaan ini banyak beredar di masyarakat. Regina memiliki kualitas yang cukup baik untuk sementara ini dibandingkan dengan yang lainnya. Kebersamaan ini memang harus tetap dijaga dengan baik. Masa lalu akan menjadi kenangan, namun yang sekarang akan menjadi masa depan. Pendengar, tentu harus menerima formasi yang baru dengan kualitas yang jauh lebih baik !